4 hari lalu

Terpilih Duta Wisata dan Putri Pariwisata Kalimantan Timur 2024

Dinas Pariwisata Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) sukses menggelar Grand Final Pemilihan Duta Wisata dan Putri Pariwisata Kaltim 2024 dengan tema “Atma Jenggala Nusantara” di Hotel Bumi Senyiur Samarinda, Sabtu (12/10).  Acara ini berlangsung meriah dengan kehadiran Pj Gubernur Kaltim, Akmal Malik, bersama jajaran kepala dinas, perangkat daerah dan tamu undangan lainnya. Pj Gubernur Kaltim Akmal […]

11 bulan lalu

Pj Gubernur Minta Wisata Kaltim Ikut Dipromosikan dari Berkahnya IKN

Penjabat Gubernur Kalimantan Timur Akmal Malik meminta agar wisata kaltim ikut dipromosikan secara masif. Karena saat ini Kaltim mendapat berkah dari Ibu Kota Nusantara. Bagi Akmal, Kaltim sebagai daerah destinasi wisata dengan berbagai potensi pariwisata, baik untuk wisata alam, bahari, budaya hingga kuliner. Harus dipromosikan. “Kita harus terus memprormosikan Kalimantam Timur. Karena sekali lagi kita […]

wisata kaltim
11 bulan lalu

Desa Wisata Kaltim Berpotensi Bisa Go Internasional dengan Tingkatkan Kapasitas Ekraf

Anggota Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kaltim Bagus Susetyo mengungkapkan bahwa pihaknya terus mendorong peningkatan kapasitas dan ekonomi kreatif melalui kemitraan pengelolaan desa wisata di Kaltim. “Peningkatan kapasitas dan potensi desa wisata di Kalimantan Timur, khususnya usai dihantam masa pandemi COVID-19 yang membutuhkan adaptasi dan inovasi,” ungkapnya, Jumat 10 November 2023. Dengan peningkatan […]

11 bulan lalu

Kutai Kartanegara Gelar Festival Topeng Nusantara 2023

Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) bakal menggelar Festival Topeng Nusantara (FTN) tahun 2023. Diharapkan kegiatan ini dapat melestarikan keberadaan Tari Topeng Kutai, hingga memperkuat keberagaman seni dan budaya di Kukar Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim). Gelaran ini digagas oleh Dinas Pariwisata Kabupaten Kukar dan berlangsung mulai dari tanggal 9-11 November 2023. Kegiatan yang berpusat di Taman Kotaraja […]

11 bulan lalu

Pemprov Kaltim Dapat Lahan di TMII, Siap Hadirkan Miniatur IKN Nusantara dan Kabupaten Kota

Pemprov Kaltim melakukan kerjasama dengan Kementerian Sekretariat Negara. Dalam pemanfaatan lahan di Anjungan Daerah Taman Mini Indonesia Indah (TMII). Kaltim mendapat lahan pinjam pakai seluas 6.716 m2 untuk waktu lima tahun ke depan. Lokasi TMII sendiri berada di Kelurahan Ceger, Kecamatan Cipayung, Jakarta Timur. Penandatanganan kerja sama pinjam pakai tanah ini dilakukan oleh Sekretaris Daerah Provinsi […]

akses destinasi wisata
11 bulan lalu

Dewan Minta Pemerintah Perbaiki Akses ke Destinasi Wisata

Perbaikan akses menuju destinasi wisata menjadi perhatian anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kutai Timur, Ramadhani. Kini ia tengah gencar memperjuangkan peningkatan akses ke destinasi pariwisata, termasuk Taman Nasional Kutai (TNK) dan sektor pariwisata lainnya. Kata Ramadhani, ia telah mengajukan usulan kepada Dinas Pekerjaan Umum (PU) dan Perumahan dan Kawasan Pemukiman (Perkim) untuk memastikan infrastruktur jalan […]

11 bulan lalu

Kabupaten Kutai Barat Catat Rekor Muri Mawik Gawaakng Terbanyak

Kabupaten Kutai Barat (Kubar) mencatat Rekor Muri dengan penggunaan Mawik Gawaakng atau “Tas Anjat” terbanyak yang diikuti 10 ribu peserta.  Cetak Rekor Muri itu memang menjadi salah satu rangkaian perayaan Festival Dangai Ehau (Dahau) Tahun 2023 dalam rangka Hari Ulang Tahun (HUT) ke 24 Kabupaten Kutai Barat. Awan Rahargo, Direktur Marketing Museum Rekor Indonesia (Muri) […]

11 bulan lalu

Pesta Rakyat HUT Kutai Barat ke 24, Akhiri Festival Dahau Tahun 2023 

Penyelenggaraan Festival Dangai Ehau (Dahau) Tahun 2023 ditutup dengan meriah. Festival dua tahun sekali yang digelar untuk memperingati Hari Ulang Tahun Kabupaten Kutai Barat (Kubar) itu, ditutup dengan pesta rakyat yang dipusatkan di Alun-Alun Itho Sendawar, Minggu (5/11/2023) malam.  Bupati Kubar, Fransiskus Xaverius (FX) Yapan dalam sambutan penutupnya, mengungkapkan rasa syukur yang mendalam atas gelaran […]

11 bulan lalu

Pemilihan Puteri Indonesia Kaltim 2024 Resmi Dibuka, Pendaftaran Mulai 6 November 2023

Pemilihan Puteri Indonesia Kaltim 2024 telah resmi dibuka. Pendaftaran dimulai pada 6 November 2023 ini. Mencari putri terbaik Kaltim untuk dilevel nasional nanti. Pemilihan Puteri Indonesia Kalimantan Timur merupakan ajang yang dinanti-nanti oleh masyarakat Bumi Etam, khususnya para pageant lover. Mengusung konsep baru dari sebelumnya, Pemilihan Puteri Indonesia Kalimantan Timur 2024 diselenggarakan oleh Licence Holder Deskape Management bersama […]

potensi pariwisata kaltim
11 bulan lalu

Potensi Pariwisata Kaltim Bisa Menjadi Daya Tarik Investor Luar

Kalimantan Timur memiliki daya tarik pariwisata yang luar biasa dengan beragam keindahan alam dan kekayaan budaya yang digunakan untuk meningkatkan pendapatan asli daerah (PAD) Kaltim. Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS) Kaltim pada tahun 2022 terdiri dari wisata alam sebanyak 198. wisata buatan 70, wisata sungai 14, wisata bahari 70, wisata religi 39, wisata belanja […]

DPRD Kaltim soroti pengelolaan sektor pariwisata
11 bulan lalu

DPRD Kaltim Kritik Pemerintah, Kurang Memaksimalkan Sektor Pariwisata

Wakil Ketua Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kaltim, Syafruddin mengkritisi kurangnya pengelolaan infrastruktur penunjang pariwisata di Kaltim. Pemprov Kaltim dinilai kurang becus dalam mengelola sektor pariwisata. Padahal pariwisata sangat berpotensi menambah pendpatan asli daerah (PAD).   Seperti diketahui, Kalimantan Timur memiliki sumber daya alam yang begitu melimpah ruah seperti sektor pertanian, perikanan dan […]