Redaksi+

Timeline Redaksi+

1 bulan lalu

Kabar MTQ Nasional: Persaingan Ketat terjadi di Cabang Karya Tulis Ilmiah Al-Qur’an

Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) Nasional ke-30 di Kalimantan Timur telah memasuki tahap semi final untuk cabang Karya Tulis Ilmiah Al-Qur’an. Acara ini berlangsung di Aula BPKAD Provinsi Kalimantan Timur, Kamis (12/9/2024). Anggota Dewan Hakim dari Bandung, Asep Saeful Muhtadi, menuturkan, bahwa setiap MTQ yang ia ikuti menunjukkan peningkatan mutu dari tahun ke tahun. “Secara umum, […]

1 bulan lalu

Sekda Beri Dukungan Penuh ke Kafilah Kaltim di MTQ Nasional

Sekretaris Daerah (Sekda) Sri Wahyuni memberikan dukungan penuh kepada Kafilah Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) yang masih berjuang dalam kompetisi cabang lomba Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Nasional ke-30. Selaku tuan rumah, kata dia, Kaltim berusaha menampilkan performa terbaik demi menyabet gelar juara.  Hal tersebut disampaikannya kepada awak media saat menyaksikan lomba Syarhil Al-Qur’an yang merupakan salah […]

1 bulan lalu

Pembangunan Landasan Pacu Bandara di IKN Sudah Selesai

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono mengungkapkan pembangunan landasan pacu atau runway, jalur taxi, dan apron bandara di Ibu Kota Nusantara (IKN) sudah selesai. “Bandara Insya Allah sudah selesai, dan makanya saya mau lihat, karena besok Bapak Presiden RI akan ke sana. Kami dari prasarana runway, taxi, dan apron sudah selesai,” ujar Basuki di Jakarta, Rabu. Mengenai […]

1 bulan lalu

IMDI 2024: Indonesia Butuh 12 Juta Talenta Digital pada 2030

 Kebutuhan talenta digital nasional diproyeksikan akan mencapai 12 juta orang pada 2030. Data ini didasarkan pada hasil pengukuran Indeks Masyarakat Digital Indonesia (IMDI) 2024, yang mencerminkan tingkat kompetensi dan keterampilan masyarakat Indonesia dalam menggunakan teknologi digital. “Kajian dari McKinsey dan World Economic Forum (WEF) pada 2015 menyebutkan bahwa kebutuhan talenta digital Indonesia diperkirakan mencapai sembilan […]

1 bulan lalu

Maarten Paes Man Of The Match di Laga Lawan Australia

Timnas Indonesia bermain imbang 0-0 melawan Australia pada laga kedua grup C kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia, di Stadion Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Selasa (10/9). Pada laga ini, salah satu pemain yakni kiper Maarten Paes bermain luar biasa. Kiper asal FC Dallas tersebut melakukan 5 penyelamatan gemilang dari 19 tendangan Australia. Setelah laga, […]

1 bulan lalu

Dari Dialog Iriana Jokowi dan Wury Ma’ruf Amin Bersama Pelajar di Balikpapan

Ibu Iriana Joko Widodo didampingi Ibu Wury Ma’ruf Amin dan para anggota Organisasi Aksi Solidaritas Era Kabinet Indonesia Maju (OASE KIM) melakukan kegiatan kunjungan kerja ke Provinsi Kalimantan Timur. Mengawali kegiatannya, Iriana dan rombongan menghadiri sosialisasi Moderat Sejak Dini bersama para pelajar di Hotel Platinum, Rabu (11/9/2024). Iriana dan rombongan disambut ‘Tari Pabat Pibui” yang […]

1 bulan lalu

Indeks Masyarakat Digital 2024 Capai 43,34

Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) mencatat bahwa Indeks Masyarakat Digital Indonesia (IMDI) 2024 mencapai 43,34, mengalami peningkatan sebesar 0,17 dari hasil pengukuran tahun sebelumnya yang dilakukan terhadap 514 kabupaten dan kota di seluruh Indonesia. “IMDI menggambarkan kondisi masyarakat digital Indonesia di 514 kabupaten dan kota. Indeks ini mencerminkan tingkat […]

energi terbarukan
1 bulan lalu

Seminar Retro, Gagas Ide Inovasi untuk Keberlanjutan Energi Terbarukan

Provinsi Kaltim menjadi salah satu daerah yang fokus dalam penciptaan dan pengembangan inovasi energi terbarukan bagi lingkungan. Seminar Nasional Rekayasa Tropis (Retro) terkait Inovasi Keberlanjutan Energi Terbarukan salah satu upaya menyambut itu. Seminar ini menghadirkan narasumber ahli dan kompeten, di gedung Hexagonal Fakultas Teknik Universitas Mulawarman (Unmul), Rabu (11/09/2024). “Dengan ketergantungan yang tinggi pada energi […]

1 bulan lalu

Timnas Indonesia Sukses Tahan Imbang Australia

Timnas Indonesia bermain imbang 0-0 melawan Australia pada laga kedua grup C kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia, di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, Selasa (10/9). Pada laga ini kedua tim bermain terbuka dan saling serang namun tidak ada satu gol yang tercipta. Seusai laga, pelatih Shin Tae-yong puas atas hasil ini dan menyatakan pemain […]

Teras Samarinda
1 bulan lalu

PJ Gubernur Kaltim Akmal Malik Puji Teras Samarinda

Pj Gubernur Kaltim Akmal Malik memuji kemegahan Teras Samarinda. Menurutnya ini akan jadi pembuktian, bahwa Kota Samarinda memang benar-benar Ibu Kota Kaltim. Kota Samarinda beberapa tahun belakangan ini berkembang sangat pesat. Pembangunan infrastruktur tampak terjadi secara besar-besaran oleh Pemkot Samarinda. Sejak masa kepemimpinan Wali Kota Andi Harun. Mulai dari GOR Segiri, Pasar Pagi, Citra Niaga, […]