Redaksi+

Timeline Redaksi+

4 bulan lalu

Indonesia di Grup C Babak Kualifikasi Piala Dunia 2026 Ronde Ketiga

Indonesia berada di Grup C dalam lanjutan babak kualifikasi Piala Dunia 2026 ronde ketiga zona Asia. Hal itu diketahui usai pengundian resmi yang dilakukan oleh AFC di Kuala Lumpur, Malaysia, Kamis (27/6). Skuad Garuda berada satu grup bersama Jepang, Australia, Saudi Arabia, Bahrain, dan Tiongkok. Dalam mengarungi kualifikasi untuk Piala Dunia tahun 2026, pasukan Shin […]

4 bulan lalu

Porda Perpamsi VI Kaltim Tahun 2024 Resmi Ditutup

Pekan Olahrga Daerah (Porda) Persatuan Perusahaan Air Minum Indonesia (Perpamsi) VI Kalimantan Timur (Kaltim) Tahun 2024 resmi ditutup oleh Ainie selaku Asisten Bidang Administrasi Umum Sekretariat Daerah mewakili Penjabat Bupati Penajam Penajam Paser Utara (PPU), Selasa (25/6/2024) malam di Alun-Alun Penyembolum Pemerintah Kabupaten PPU. Ia menyampaikan kejuaraan Porda Perpamsi VI Kaltim Tahun 2024 tidak hanya […]

4 bulan lalu

BI Kaltim Ajak Guru Paham Rupiah dan Transaksi Nontunai

Kantor Perwakilan Bank Indonesia Kalimantan Timur (KPw BI Kaltim) menggelar Training of Trainers (ToT) Cinta Bangga Paham (CBP) Rupiah dan Transaksi Nontunai Kepada Guru Sekolah Menengah Pertama atau Sederajat se-Samarinda di Aula Maratua BI Kaltim, Selasa, (25/6/2024). Hal itu sebagai upaya meningkatkan pemahaman terkait sistem pembayaran, uang rupiah dan pelingdungan konsumen di Kota Samarinda. Kegiatan […]

4 bulan lalu

PPATK Temukan Ribuan Orang di Lingkungan DPR-DPRD Terlibat Judi Online

Kepala Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) Ivan Yustiavandana mengatakan ada lebih dari 1.000 orang di lembaga Perwakilan Rakyat (DPR) dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) yang terlibat judi online atau daring. Ivan dalam rapat kerja bersama Komisi III DPR di Kompleks Parlemen, Jakarta, Rabu, menjelaskan angka yang dipotret PPATK itu terdiri dari legislator yang duduk […]

4 bulan lalu

Badan OIKN Komitmen Tingkatkan Mutu SDM Lokal di IKN

Badan Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) terus meningkatkan mutu sumber daya manusia (SDM) lokal untuk memastikan masyarakat Kalimantan Timur ikut berperan aktif dalam pembangunan di ibukota baru tersebut. Direktur Pemberdayaan Masyarakat Otorita IKN Cornita Ermanto di Samarinda, Rabu, mengatakan bahwa pembangunan IKN bukan hanya tentang fisik, tetapi juga non-fisik, termasuk peningkatan SDM. “Kami ingin masyarakat […]

4 bulan lalu

Pemprov Kenalkan Sambal Khas Kaltim pada Festival Kuliner Nusantara

Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur memanfaatkan Festival Kuliner Nusantara di Taman Mini Indonesia Indah (TMIl) Jakarta untuk mengenalkan kuliner berbagai jenis sambal khas Kaltim. “Sambal dari Kaltim ini ada bermacam-macam dan sudah mulai dikenal masyarakat di luar Kaltim. Silakan menikmati di festival ini,” kata Sekretaris Daerah Kaltim Sri Wahyuni dalam keterangan di Samarinda, Sabtu. Pada kesempatan […]

4 bulan lalu

Kemenag Minta Penghulu Edukasi Bahaya Judi Online pada Calon Pengantin

Kementerian Agama (Kemenag) RI meminta seluruh penghulu dan penyuluh agama agar mengedukasi para calon pengantin akan bahaya yang dapat ditimbulkan dari judi daring atau online. Kepala Subdirektorat Bina Kepenghuluan Kemenag RI Anwar Saadi dalam keterangan di Jakarta, Sabtu, mengatakan bimbingan perkawinan kepada calon pengantin yang mencakup peran dan tanggung jawab suami dan istri, serta menjaga keutuhan keluarga […]

4 bulan lalu

Tingkatkan Produktivitas Kakao Lewat Pelatihan Sekolah Lapang

Dinas Perkebunan Provinsi Kalimantan Timur sukses menyelenggarakan Pelatihan Sekolah Lapang untuk Kelompok Tani yang mengusung tema “Budidaya Tanaman Kakao Berkelanjutan”.  Acara berlangsung selama empat hari, mulai dari 19 hingga 22 Juni 2024, di Kecamatan Karangan, Kabupaten Kutai Timur.  Mewakili Kepala Dinas Perkebunan Provinsi Kalimantan Timur, Kepala Bidang Pengembangan, Hj. Roro Zuraida Henny Hapsari, menjelaskan bahwa […]

4 bulan lalu

Sekda Kaltim Minta Perangkat Daerah Tingkatkan SPBE di Kaltim

Sekretaris Daerah Provinsi Kalimantan Timur, Sri Wahyuni, meminta kepada perangkat daerah untuk meningkatkan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) di OPD nya masing-masing. Sebagai upaya meningkatkan SPBE di Kaltim. Hal tersebut disampaikan saat rapat bersama kepada OPD se Kaltim, yang digelar di Golden Tulip Balikpapan Hotel baru-baru baru ini. Sri Wahyuni menggarisbawahi pentingnya meningkatkan nilai indeks […]

4 bulan lalu

Pj. Bupati PPU Makmur Marbun Dampingi Menhub Tinjau Kesiapan Bandara VVIP IKN

Penjabat Bupati Penajam Paser Utara (PPU) Makmur Marbun sambut lawatan Menteri Perhububungan Budi Karya Sumadi dalam kunjungan kerja meninjau proyek pembangunan Bandara Ibu Kota Nusantara (IKN) yang berada di wilayah Kabupaten PPU. Setibanya di pelabuhan pulau balang, Pj. Bupati Makmur Marbun sambut langsung kedatangan Menhub beserta jajaran dan menuju sejumlah titik pembangunan infrastruktur penunjang IKN […]