ADV DPK KALTIM 2023

10 bulan lalu

Anugerah Meritokrasi, ANRI Raih Penghargaan Sistem Merit Sangat Baik

Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI) berhasil meraih penghargaan dari Komite Aparatur Sipil Negara (KASN) untuk kategori sistem merit dengan predikat “Sangat Baik”. Penghargaan tersebut diserahkan Kepala KASN, Agus Pramusinto kepada Pelaksana Tugas Kepala ANRI, Imam Gunarto dalam acara Anugerah Meritokrasi tahun 2023, di Kraton Ballroom Hotel Marriot Yogyakarta. Dikutip dari laman kasn.go.id, Agus Pramusinto menyatakan […]

10 bulan lalu

Arsiparis DPK Kaltim Jadi Narsum di Workshop Pengelolaan Arsip Fakultas Kedokteran Unmul

Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (DPK) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) memberikan pendampingan bagi Fakultas Kedokteran Universitas Mulawarman (Unmul). Terkait pengelolaan kearsipan. Bertempat di Ruang bahtera 1 & 2 lantai 3 Hotel Fugo BIGMall Samarinda, Rabu 6 Desember 2023, berlangsung Workshop Tata Laksana Tata Naskah Dinas dan Pengelolaan Arsip Bagi Tenaga Kependidikan di Lingkungan Fakultas Kedokteran Unmul. […]

daftar arsip
10 bulan lalu

Pentingnya Daftar Arsip sebelum Masuk Record Center

Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (DPK) Provinsi Kalimantan Timur menekankan pentingnya daftar arsip sebelum masuk ke record center. Hal itulah yang kemudian dilakukan Setda Provinsi Kaltim pada 9 biro yang dibawahinya. Menitikberatkan pengelolaan kearsipan pada daftar arsip. “Itu berlaku bagi setiap biro yang akan memasukkan arsipnya ke record center Setda Kaltim. Daftar arsip itu untuk mempermudah […]

buku daeng mangkona
10 bulan lalu

Buku Daeng Mangkona, Arsip Sejarah Kota Samarinda

Buku berjudul Kontroversi Sejarah Lamohang Daeng Mangkona sempat menjadi buah bibir. Buku karya peneliti lokal asal Samarinda Muhammad Sarip itu menceritakan sejarah lokal mengenai hari jadi Kota Samarinda. Penulisan buku ini dimulai atas ketertarikannya pada naskah kuno dan arsip sejarah lokal. Kepala Bidang Pengolahan Layanan dan Pelestarian Bahan Pustaka, Edy Wahyudi mengungkapkan bahwa buku karya […]

kamus bahasa barrau
10 bulan lalu

Kamus Bahasa Barrau Jadi Arsip Berharga Generasi Mendatang

Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dispusip) Kabupaten Berau kemudian mengambil langkah penting dengan menerbitkan kamus Bahasa Barrau. Kata Kepala Dispusip Berau Yudha Budi Santosa penerbitan itu telah melalui proses panjang. “Kamus ini juga diterbitkan karena inspirasi dari tokoh masyarakat Berau. Setelah melalui proses panjang, hingga layak diterbitkan dan dicetak,” ungkapnya belum lama ini. Yudha bilang, penerbitan […]

ANRI
10 bulan lalu

Pemkab Berau-ANRI Kolaborasi Arsipkan Sejarah Kerajaan

Bupati Berau Sri Juniarsih mendapat kunjungan dari Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI) yang diwakili oleh Direktur Preservasi ANRI, Agus Santoso. Bupati mengaku begitu senang karena kedua pihak akan melakukan kolaborasi penyelamatan arsip naskah kuno. Bupati bilang, ANRI akan membantu Pemerintah Kabupaten Berau untuk menjaga peninggalan kuno yang berumur sangat tua. Utamanya melakukan upaya menyelamatkan arsip […]

dispusip berau
10 bulan lalu

Dispusip Berau Hadapi Kendala Arsipkan Naskah Kuno

Kendala mengarsipkan naskah kuno adalah karena kepemilikan pribadi milik masyarakat. Hal yang sama juga terjadi di Kabupaten Berau. Karena itu, Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dispusip) Kabupaten Berau berharap masyarakat mau menyerahkan naskah kuno kepada pemerintah. Sebab banyak naskah kuno dari Berau, masih berada di tangan masyarakat Berau. Mereka menyimpannya secara pribadi sebagai peninggalan bersejarah atau […]

ANRI bimtek diarpus kubar
10 bulan lalu

Dibimbing ANRI, Diarpus Kubar Siap Pakai Aplikasi Srikandi

Dinas Arsip dan Perpustakaan (Diarpus) Kutai Barat pada November mendapat bimbingan teknis implementasi aplikasi Srikandi dari Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI). Pada bimtek itu, ANRI sekaligus melakukan pengembangan sumber daya manusia pegawai Diarpus Kubar. Dengan adanya bimtek itu Diarpus Kubar tengah bersiap untuk menggunakan aplikasi Srikandi kedepannya. Dan menjalankan sistem naskah dinas dan pengarsipan secara […]

APLIKASI SRIKANDI SMA
10 bulan lalu

Senang Ada Aplikasi Srikandi, SMA 2 Kubar Siap Ikuti Pelatihan

Penerapan aplikasi Srikandi di SMA sederajat mendapat sambutan baik. Salah satu contoh SMA 2 Sendawar, Kubar, yang mengatakan aplikasi ini sebagai sebuah teroboson ciamik. Kepala SMA 2 Sendawar Fardinandus Erikson mengatakan aplikasi Srikandi sangat dibutuhkan dalam kerja-kerja di sekolah agar lebih cepat dan efisien. Fardinandus menyebut SMA 2 Sendawar, Kubar siap untuk mengikuti pelatihan yang […]

10 bulan lalu

Direktorat SDM Kearsipan dan Sertifikasi ANRI Laksanakan Sertifikasi di BPS

Direktorat Sumber Daya Manusia (SDM) Kearsipan dan Sertifikasi Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI) menyelenggarakan kegiatan Sertifikasi Jabatan Fungsional Arsiparis melalui mekanisme Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) Tahun 2023 pada 4 s.d. 6 November 2023 bertempat di Pusat Pendidikan dan Pelatihan Badan Pusat Statistik. Sertifikasi diikuti oleh 92 peserta yang telah mendaftar dan dinyatakan lulus seleksi administrasi. ANRI […]