ADV DPK KALTIM 2023

11 bulan lalu

BAST Menerima Kunjungan Presiden Hayrat Foundation Indonesia

Balai Arsip Statis dan Tsunami (BAST) Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI) menerima kunjungan dari Presiden Hayrat Foundation di Indonesia, Dr. Celal Akar bersama Rakhmat Abril selaku Koordinator Hayrat Foundation. Kunjungan ini disambut dengan baik oleh Arsiparis BAST, Farhan Muhammad Uzair dan Eka Husnul Hidayati.  Kunjungan ini dilaksanakan dengan tujuan untuk mengetahui lebih dalam mengenai sejarah […]

11 bulan lalu

BAST Raih Penghargaan Zona Integritas Tahun 2023

Balai Arsip Statis dan Tsunami  (BAST) Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI) meraih penghargaan Zona Integritas (ZI) dengan predikat menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) tahun 2023. Pemberian penghargaan ini merupakan rangkaian dalam acara “Apresiasi dan Penganugerahan Zona Integritas Menuju WBK/WBBM Tahun 2023” yang diselenggarakan oleh Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia (KemenPANRB). […]

11 bulan lalu

Sistem Kearsipan OPD Kaltim Masih Berantakan, DPK Kaltim Siapkan Solusinya

Sistem kearsipan OPD dilingkungan Pemerintah Provinsi Kalitm dinilai masih berantakan. DPK Kaltim sudah menyiapkan solusinya, yang diharapkan seluruh OPD dapat menjalankannya. Arsiparis Ahli Muda Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (DPK) Kaltim, Dewi Susanti mengungkapkan solusi tersebut yakni, segera beralih ke Srikandi guna menata arsip mereka. Karena saat ini, masih banyaknya OPD di lingkungan Pemprov Kaltim yang […]

11 bulan lalu

Implementasikan Aplikasi Srikandi, Arsip Administrasi hingga Penyakit Bakal Secara Digital

Dinas Kesehatan (Dinkes) Kaltim mulai memasuki masa transisis penerapan arsip digital. Yang direncanakan akan diberlakukan pada Januari 2024 mendatang. Usai memberlakukan aplikasi Sistem Informasi Kearsipan Dinamis Terintegrasi (Srikandi). Nnatinya arsip administrasi hingga penyakit kesehatan di RS bakal digital. Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kaltim, Jaya Mualimin mengungkapkan hal itu. Pihaknya akan mulai memberlakukan Aplikasi Srikandi. Sama […]

11 bulan lalu

Disperindagkop Kaltim Bangun Gedung Arsip Sendiri, untuk Jaga Kualitas Arsip dengan Aman

Disperindagkop Kaltim melakukan terobosan dari tata kelola arsip di instansinya. Untuk memaksimalkannya telah membangun gedung dengan dua lantai, yang digunakan untuk menyimpan seluruh arsip-arsip penting. Semua arsip statis dan dinamis akan tersimpan di sana, untuk menjaga keamanan arsip. Tim Arsiparis Sekertariat Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (Disperindagkop) Kaltim, Tisya mengungkapkan pembangunan gedung […]

11 bulan lalu

ANRI Menerima Arsip Statis Film Dokumenter “Pandit Nehru Vistis Indonesia” dari Kedutaan Besar Australia

Pelaksana Tugas (Plt) Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI), Imam Gunarto, menerima arsip statis berupa film dokumenter berjudul “Pandit Nehru Visits Indonesia” dari Kedutaan Besar Australia. Penyerahan ini dilakukan oleh Duta Besar Australia untuk Indonesia, Penny Williams PSM. Imam Gunarto menyatakan bahwa ini merupakan kali pertama kedutaan besar asing menyerahkan arsipnya ke ANRI, yang akan menjadi tambahan […]

11 bulan lalu

Bangunlah Jiwanya Bangunlah Raganya: Peluncuran Naskah Sumber Arsip Presiden Sukarno dan OlahragaPrevious

Naskah Sumber Arsip (NSA) merupakan salah satu jenis publikasi arsip. Sebagai salah satu metode diseminasi informasi arsip, Pusat Studi Arsip Statis Kepresidenan (Pusdipres) melalui Tim Layanan dan Pemanfaatan (LP) menyelenggarakan peluncuran NSA dengan tema Presiden Sukarno dan Olahraga. Kegiatan peluncuran ini turut menghadirkan tiga orang narasumber dengan Nurarta S selaku moderator. Acara ini disiarkan secara […]

11 bulan lalu

DPK Kaltim Dampingi Pemkab Paser Implementasi Arsip Dinamis

Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (DPK) Kaltim memberikan pendampingan kepada Pemkab Paser memalui Dinas Kearsipan dan Perpustakaan (Diskarpus) Paser. Terkaigt implementasi arsip dinamis. Pemkab Paser telah mengeluarkan Peraturan (Perbup) Nomor tahun 2023 tentang instrument pengelolaan arsip. Pada Senin 4 Desember 2023 Pmekab melakukan sosialisasi implementasi perbup tersebut kepada seluruh organisasi perangkat daerah. DPK Kaltim pun turut […]

11 bulan lalu

Pemkab Paser Sosialisasikan Perbup Pengelolaan Arsip Dinamis

Pemkab Kabupaten Paser melalui Dinas Kearsipan dan Perpustakaan (Diskarpus) Kabupaten Paser menyosialisasikan Perbup Peraturan Bupati (Perbup) Nomor tahun 2023. Isinya tentang instrument pengelolaan arsip dinamis. Bertempat di hotel Bumi Paser, Senin (4/11/2023). Kegiatan ini diikuti oleh pengelola arsip dari seluruh organisasi perangkat daerah. Dengan menghadirkan narasumber Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (DPK) Provinsi Kaltim. Kepala Diskarpus […]

11 bulan lalu

Arsip Buku Sejarah Kaltim Masih Terbatas di Sekolah

Arsip buku sejarah di Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) ternyata masih terbatas tersalurkan di sekolah-sekolah. Seperti di SMK N 2 Samarinda. Diungkapkan oleh petugas Perpustakaan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Negeri 2 Samarinda Mutia. Bahwa sekolahnya memiliki sejumlah koleksi buku sejarah Kaltim dari berbagai penulia. Buku-buku tersebut menjadi Arsip sejarah berharga yang dapat meningkatkan pengetahuan bagi siswa. […]