Ubah Buku Cetak ke Versi Digital, Tema Lokal Jadi Prioritas
Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (DPK) Kaltim mengubah buku fisik menjadi buku versi digital. Langkah ini sebagai pengarsipan agar tidak memakan banyak ruang penyimpanan. Sebab, pertumbuhan jumlah buku tidak sebanding dengan ruang penyimpanannya. Diketahui, setiap tahunnya jumlah buku semakin bertambah. Di Indonesia, setiap tahunnya rata-rata terbit 1.500 judul buku baru. Sementara di perpustakaan, untuk mengkoleksi semua […]