HAJI 2023

suhu udara panas
1 tahun lalu

Suhu Udara Jadi Tantangan Jemaah Haji, Ini Pesan Dinkes Kaltim

Suhu udara panas di Arab Saudi jadi tantangan tersendiri bagi Jemaah haji asal Indonesia. Menyikapi itu, Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Timur melalui Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (P2P) memberikan pesan kepada calon jemaah haji asal Kaltim. Yakni untuk terus memperhatikan asupan cairan dengan minum air putih sesering mungkin. Kepala Bidang P2P, Setyo Budi Basuki menyebut, […]

pemerintah akan mengkaji larangan ibadah haji lebih 1 kali
1 tahun lalu

20 Ribu Jemaah Haji sudah Diberangkatkan ke Tanah Suci

Masa operasional Penyelenggaraan Ibadah Haji 1444H/2023M memasuki hari ke-5. Berdasarkan data Sistem Informasi dan Komputerisasi Haji Terpadu (Siskohat) sebanyak 20.455 jemaah yang terbagi dalan 53 kelompok terbang (kloter) telah diberangkatkan dari Tanah Air menuju Tanah Suci. Hal itu disampaikan Kepala Biro Perencanaan Kementerian Agama Ramadhan Harisman saat menyampaikan Konferensi Pers Penyelenggaraan Ibadah Haji 1444H/2023M, di […]

1 tahun lalu

Kemenag-DPR Sepakat Biaya Haji 2023 Diusulkan Sebesar Rp 49,8 Juta

Kementerian Agama dan DPR RI menyepakati Baca Juga:Ali Haji bin Raja Haji Ahmad, Pencatat Pertama Dasar-Dasar Tata Bahasa Melayu tahun 1444 Hijriah/2023 Masehi sebesar Rp49,8 juta per jamaah. Lebih kecil dibandingkan nilai sebelumnya yang mencapai Rp 69,1 juta per jamaah. Kesepakatan tersebut dari agenda Panitia Kerja (Panja) Komisi VIII DPR RI bersama Kementerian Agama dan […]