kearsipan

kelola arsip
10 bulan lalu

Arsip Wajib Dikelola Baik Agar Mudah Diperiksa

Pengelolaan arsip yang baik akan berguna jika sewaktu-waktu diperiksa. Apalagi arsip terhadap kegiatan yang didanai pemerintah sebagai pertanggungjawaban penggunaan keuangan negara. Pranata Kearsipan atau Arsiparis Ahli Pertama BPKAD Kaltim Lydia Martharina mengaku meski pengelolaan arsip di lembaganya cukup baik namun prosesnya tidaklah mudah. “Cuma ya memang ribet. Kadang disepelekan juga ‘ah arsip aja sih’,” jelas […]

arsiparis
10 bulan lalu

Arsiparis Tidak Bisa Bekerja Sendiri, Perlu Tenaga Arsip

Dalam mengelola kearsipan di lingkungan perangkat daerah, arsiparis tidak bisa bekerja sendiri. Perlu tenaga arsip lain yang ikut membantu. Terutama di setiap bidang untuk mewujudkan pengelolaan kearsipan yang baik dan terorganisir. Arsiparis sendiri menurut Peraturan Pemerintah Nomor 28 Tahun 2012 tentang Pelaksanaan Undang – Undang Nomor 43 Tahun 2009. Yakni seseorang yang memiliki kompetensi pada […]

kearsipan mahasiswa
10 bulan lalu

Tidak Hanya Pemerintah, Kearsipan Juga Penting Bagi Mahasiswa

Selain lembaga pemerintah, arsip juga penting bagi mahasiswa dalam menjalankan studinya. Berbagai teknologi yang ada dimanfaatkan untuk membantu kegiatan arsip. Kegiatan belajar dan menjalankan perkuliahan tidak bisa dilepaskan dari lahirnya arsip. Mulai dari berkas administrasi, arsip tugas perkuliahan, hingga sertifikat hasil studi alias ijazah. Dengan kemudahan teknologi saat ini, mahasiswa menjadi mudah dalam melakukan kegiatan […]

fumigasi arsip
10 bulan lalu

Jaga Arsip Tetap Awet, BPKAD Kaltim Mulai Rutinkan Fumigasi

Badan Pengelolaan Keuangan daN Aset Daerah (BPKAD) Kaltim mulai merutinkan fumigasi sejak tahun 2022 lalu. Pranata Kearsipan atau Arsiparis Ahli Pertama BPKAD Kaltim Lydia Martharina mencatat pihaknya baru 2 kali melakukan fumigasi. Pertama pada tahun 2022 lalu dan kedua pada pertengahan November ini. “Kami baru selesai fumigasi. Karena kami mau menyerahkan arsip lagi. Dan syarat […]

kecamatan bengalon berbenah kearsipan
10 bulan lalu

Kecamatan Bengalon Sudah Punya Tempat Penyimpanan Arsip

Pemerintahan Kecamatan Bengalon sudah memiliki tempat penyimpanan arsip. Padahal, terbilang baru menjalani tertib kearsipan. Sebab sistem kearsipan penting dalam lingkungan pemerintahan, baik tingkat pemerintahan terendah sekalipun. Apalagi kerap berhadapan langsung dengan pelayanan terhadap masyarakat. Pemerintah Kecamatan Bengalon, Kabupaten Kutai Timur termasuk kecamatan yang tengah berbenah dalam masalah arsip. Mereka sedang menuju tertib penataan dan pengelolaan […]

arsiparis DPK Kaltim
10 bulan lalu

Arsiparis Ahli Muda DPK Kaltim Belajar Penyelamatan Arsip Negara Asean

Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (DPK) Daerah Kalimantan Timur (Kaltim) mengambil pelajaran berharga dari forum diskusi kearsipan tingkat internasional dengan beberapa negara di Asean beberapa waktu lalu di Jakarta. Yakni dalam acara SEAPAVAA Executive Council Meeting and International Seminar 2023. Atau Pertemuan Dewan Eksekutif Southeast Asia-Pacific Audiovisual Archive Association (SEAPAVAA) ke-54 dan seminar internasional dengan tema […]

10 bulan lalu

Kutai Kartanegara Terbaik III Nasional Penerapan Aplikasi Srikandi dan Kearsipan Tahun 2023

Pemerintah Kabupaten Baca Juga:Kutai Kartanegara Terbaik III Nasional Penerapan Aplikasi Srikandi dan Kearsipan Tahun 2023 (Kukar) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) ternyata menjadi yang terbaik ke-3 nasional tahun 2023. Sebagai daerah yang telah berhasil menerapkan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) melalui aplikasi Srikandi pada seluruh Organisasi Perangkat Daerah (OPD). Penghargaan tersebut diberikan dalam agenda Workshop Penerapan […]

10 bulan lalu

ANRI dan UGM Pererat Kerja Sama Kearsipan

Arsip Nasional Republik Indonesia (Baca Juga:Hasil Rapat Pleno Penilaian Arsip ANRI Tahun Anggaran 2023 dan Universitas Gadjah Mada (UGM) mempererat kerja sama pendidikan, penelitian, dan pengabdian masyarakat dalam bidang kearsipan. Adapun lingkup kerja sama meliputi penyelenggaraan kegiatan Merdeka Belajar Kampus Merdeka, pemberdayaan lembaga kearsipan perguruan tinggi, pengembangan kompetensi sumber daya manusia kearsipan, penyelamatan, pelestarian, dan […]

11 bulan lalu

LKPJ DPK Kaltim 2022 Sempurna, Kearsipan Jadi Tantangan Tahun 2023

Capaian kinerja Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (DPK) Provinsi Kaltim tahun 2022, untuk kegiatan fisik 100 persen, sedangkan realisasi keuangan 96,09 persen. Meski sudah sempurna secara fisik namun belum sempurna secara realiasi keuangan. Pada tahun 2023 ini, Kearsipan jadi tantangannya. Untuk LKPJ tahun 2023 ini. Hal tersebut diakui oleh Kepala DPK Kaltim Muhammad Syafranuddin. Kala paparannya […]

DPKD Lakukan audit kearsipan
1 tahun lalu

DPKD Lakukan Audit Pastikan Standar Kearsipan OPD

Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Daerah (DPKD) Provinsi Kaltim kembali melaksanakan Audit Sistem Kearsipan Unit Pengolah di lingkup Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Pemprov Kaltim. Sejak 2021, DPKD sudah melakukan audit kepada sebanyak 15 OPD. Rinciannya, pada 2021 audit pada tiga OPD, lalu pada 2022 enam OPD dan tahun ini juga enam OPD. Arsiparis Ahli Muda DPKD […]