Pemprov Kaltim

6 bulan lalu

Atasi Penyelesaian Konflik, Pemprov Kaltim Tingkatkan Sinergi Kabupaten/Kota

Pemprov Kaltim berupaya untuk menyelesaikan konflik kepentingan antar kabupaten/kota di Kaltim. Dengan strategi meningkatkan kerjasama antar kabupaten/kota. Karena penyelengaraan pembangunan usaha perkebunan di Kalimantan Timur menjadi fokus dalam koordinasi antara provinsi dan kabupaten/kota. Hal ini demi menghindari tumpang tindih program yang bertentangan dengan visi dan misi Gubernur Kalimantan Timur yang tertuang dalam RPJMD. Namun, pemahaman […]

6 bulan lalu

Pemprov Kaltim dan Unissula Kerjasama Soal Produk Hukum

Pemerintah Provinsi Kaltim bersama Universitas Islam Sultan Agung (Unissula) Semarang sepakat melakukan kerjasama. Terkait pembentukan dan review produk Hukum yang akan dan telah dilakukan Pemprov. Kerja sama dituangkan dalam perjanjian kerja sama (PKS) antara Penjabat (Pj) Gubernur Kaltim Prof Akmal Malik dan Dekan Fakultas Hukum Unissula Dr Jawade Hafidz, Jumat (3/5) di VVIP Room Bandara […]

diskominfo kaltim
6 bulan lalu

Paparkan Program Prioritas, Diskominfo Akan Buat Super Aplikasi Pemprov Kaltim

Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kaltim memaparkan rencana kegiatan dalam Ekspose Rancangan Rencana Kerja Perangkat Daerah (PD) tahun 2025 di ruang rapat Sekretaris Daerah, Jumat (26/4/2024). Di hadapan Sekda Provinsi Kaltim Sri Wahyuni, Kepala Diskominfo Muhammad Faisal mengatakan, salah satu rencana dalam hal pengelolaan aplikasi dan informatika berupa Super Aplikasi Pemprov Kaltim. “Major project tahun  […]

7 bulan lalu

Pemprov Bentuk Toko Penyeimbang Inflasi di Balikpapan, PPU, dan Berau

Pemprov Kaltim bakal membentuk Toko Penyeimbang Inflasi atau Kios Siap Jaga Harga dan Pasokan (SIGAP) di Kota Balikpapan, Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) dan Kabupaten Berau. Tiga daerah ini dipilih sesuai dengan lokasi pengukuran Indeks Harga Konsumen (IHK) yang menentukan tingkat persentase inflasi di Kaltim. Sebelumnya, Pemprov Kaltim telah membentuk Toko Penyeimbang Inflasi/Kios SIGAP di Kota […]

7 bulan lalu

Tarif Tak Sesuai, Ojol Kaltim Minta Aplikator Patuhi Regulasi

Sebanyak 30 orang perwakilan pengemudi ojek online yang tergabung dalam Aliansi Mitra Kaltim Bersatu (MKB) mendatangai Pemprov Kaltim, Rabu (27/03/2024). Aksi ini terkait tindaklanjut penegakan Surat Keputusan (SK) Gubernur tentang tarif Angkutan Sewa Khusus (ASK) di Kalimantan Timur. Pasalnya, aplikator ojol yang beroperasi di Bumi Etam (Gojek, Grab dan Maxim) dinilai tidak taat regulasi karena […]

pemprov kaltim
10 bulan lalu

Pemprov Kaltim Sepakat Buka Penyegelan Rumah Sakit Islam

Drama saling segel antara Pemprov Kaltim dengan Pemkot Samarinda akhirnya berakhir damai Senin (22/1/2024). Pemprov Kaltim sepakat untuk membuka penyegelan Rumah Sakit Islam. Asal Pemkot Samarinda menyelesaikan persyaratan hibah aset. Setelah melakukan pertemuan antar kedua belah pihak di Rumah Sakit Jiwa Daerah (RSJD) Atma Husada Mahakam. Polemik ini berakhir dengan kepala dingin. Dalam rapat tersebut, […]

pemprov kaltim
10 bulan lalu

Pembangunan Terowongan Samarinda, Pemprov Kaltim Hibahkan Jalan Kakap

Pj Gubernur Kaltim Akmal Malik mengatakan akan memberikan sebagian lahan milik Pemprov Kaltim di segmen Jalan Kakap untuk jalur masuknya terowongan Samarinda. Proyek pembangunan Terowongan Samarinda merupakan proyek garapan Pemkot Samarinda yang telah dimulai sejak awal 2023 lalu. Terowongan sepanjang 700 meter ini diproyeksikan dapat memecah konsentrasi arus lalu lintas dan mengurangi kemacetan di Jalan […]

pemprov kaltim
10 bulan lalu

Kemendagri Apresiasi Kinerja Pemprov Kaltim, Penanganan Kemiskinan Diacungi Jempol

Pemprov Kaltim di bawah kepemimpinan Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Timur Akmal Malik mendapat apresiasi dari Kementerian Dalam Negeri, khususnya dalam penanganan kemiskinan ekstrem. Hal ini adalah satu dari 10 indikator prioritas Kaltim periode Oktober hingga Desember 2023. Kesemuanya adalah kesehatan, stunting, layanan publik, kemiskinan ekstrem, inflasi, BUMD, penyerapan anggaran, perizinan, kegiatan unggulan, dan pengangguran. Akmal […]

11 bulan lalu

Pesan Pj Gubernur Kaltim di HUT KORPRI ke-52; Tanggap Hadapi Perubahan dan Era Digital

Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Timur Akmal Malik memimpin Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri) ke 52Tahun 2023, di Halaman Kantor Gubernur Kaltim, Rabu (29/11)  Upacara HUT Korpri bertema “KORPRIKAN INDONESIA”dihadiri Sekretaris Daerah Provinsi Kaltim Sri Wahyuni, Asisten Pemerintahan dan Kesra Setda Prov Kaltim M Syirajudin, Asisten Perekonomian dan Administrasi Pembangunan […]

11 bulan lalu

Kendalikan Inflasi, Pemprov Bantu Bibit Cabai di Samarinda

Pemprov Kalimantan Timur (Kaltim) memberikan bantuan bibit cabai di Kota Samarinda. Guna mendukung Program Satu Juta Cabai dalam rangka pengendalian inflasi kabupaten dan kota di Kaltim. Bantuan tersebut dilakukan melalui Dinas Pertanian Tanaman Pangan dan Holtikultura (DPTH). Penyerahan bantuan sebanyak 2 ribu benih cabai. Secara simbolis benih cabai tersebut diserahkan Sekretaris Daerah Provinsi Kaltim Sri […]