Sorotan

minuman keras
1 tahun lalu

Toko Sembako Didapati Jual Miras, Sang Pedagang Divonis Penjara dan Denda

Sebuah toko sembako di Jalan AM Sangaji didapati menjual minuman keras ilegal saat razia Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP). Sang pedagang, pria berinisial AW dimejahijaukan dan divonis Pengadilan Negeri Samarinda selama 20 hari dan denda Rp 1,5 juta.  Pedagang berinisial AW tersebut terbukti melanggar Peraturan Daerah (Perda) Nomor 6 tahun 2013. Pada perda itu […]

IKN Nusantara
1 tahun lalu

IKN Nusantara Proyek Terbesar di Dunia

Pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara di Kalimantan Timur  disebut Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) menjadi proyek terbesar yang ada di dunia saat ini. Hal itu dikatakan Jokowi saat menghadiri Musyawarah Nasional Persatuan Perusahaan Real Estate Indonesia (REI) 2023 di Jakarta, Rabu (9/8/2023). “Di dunia sekarang ini proyek terbesar yang ada itu hanya satu di […]

TRANSMIGRASI WARGA YOGYAKARTA
1 tahun lalu

DPRD Kaltim Minta Kaji Ulang Rencana Transmigrasi 6 Ribu Warga Yogyakarta

Disnakertrans DI Yogyakarta berencana memindahkan sekitar 6.000 warganya ke Ibu Kota Nusantara (IKN). DPRD Kaltim meminta pemerintah untuk mempertimbangkan kembali rencana tersebut. Transmigrasi ini ini didasarkan pada kemampuan masyarakat DIY dalam bidang pertanian sudah baik. Dengan banyaknya wilayah transmigrasi di IKN, memberikan peluang besar bagi transmigran untuk menopang ketahanan pangan di wilayah IKN tersebut. Namun […]

1 tahun lalu

Menteri ATR Serahkan 34 Ribu Hektare Tanah IKN kepada Badan Otorita

Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) menyatakan 34.000 hektare (ha) lebih tanah di Ibu Kota Nusantara (IKN) telah memiliki kepastian hukum menjadi milik IKN. Tanah seluas 34.035,73 ha tersebut telah memiliki sertifikat hak pengelolaan lahan (HPL) dan telah diserahkan kepada Badan Otorita IKN (OIKN). Hal itu diungkapkan Menteri ATR/Kepala BPN Hadi Tjahjanto melalui […]

Bappenas bikin branding Kota penyangga
1 tahun lalu

Branding Kota Penyangga Indonesia, Samarinda Jadi Pilot Project

Kementerian Bappenas RI berupaya mendorong pengembangan kota-kabupaten penyangga Indonesia khususnya di Kaltim. Nantinya, setiap kota-kabupaten akan mempunyai tema khusus untuk dibanggakan. Pemberian tema khusus (branding) tersebut merupakan sebuah program yang dibangun untuk menata kota-kabupaten penyangga Indonesia. Sehingga semua kota penyangga Indonesia di beberapa wilayah memiliki tema khusus tersendiri. Direktorat Regional II Bappenas RI, Mohammad Roudo […]

KORUPSI bansos kemensos
1 tahun lalu

Dugaan Korupsi Bansos, KPK Periksa Tiga Pegawai Kemensos RI

Pelaksana Tugas (Plt) Direktur Jaminan Sosial Kementerian Sosial (Kemensos) Faisal diperiksa Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Selasa (1/8/2023) lalu, di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta Selatan. Faisal diperiksa sebagai saksi kasus dugaan korupsi pekerjaan penyaluran bantuan sosial beras untuk Keluarga Penerima Manfaat (KPM) Program Keluarga Harapan (PKH) Tahun 2020-2021 di lingkungan Kemensos Republik Indonesia. Selain Faisal, […]

RUU ASN tinggal disahkan
1 tahun lalu

Pemerintah-DPR Rampungkan Revisi RUU ASN, Tinggal Disahkan

Rancangan Undang-Undang (RUU ASN) diharapkan menjadi kado bagi tenaga honorer atau non-ASN di pemerintahan. Anggota Komisi II DPR RI Guspardi Gaus mengatakan bahwa RUU tentang Perubahan atas Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara tinggal disahkan dalam rapat pleno pada masa persidangan DPR RI mendatang. “Mudah-mudahan ini kado yang sangat dinanti oleh para […]

1 tahun lalu

Kominfo Kantongi 575.000 Daftar Akun Terkait Kejahatan Penipuan

Sekitar 575.000 daftar akun (account) terkait penipuan di ruang digital dengan berbagai modus telah berhasil dihimpun Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) dalam website cekrekening.id untuk mempersempit ruang gerak para pelaku kejahatan tersebut. “Kami sudah mengumpulkan sekitar 575.000 daftar list yang pernah digunakan atau dilaporkan digunakan untuk kejahatan penipuan bukan hanya pada akun bank tapi juga ada akun e-wallet,” ujar Direktur Jenderal […]

1 tahun lalu

Menkes Tekankan Pentingnya Deteksi Dini dan Obati Hepatitis B

Pada Hari Hepatitis Sedunia 2023, Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin menekankan pentingnya deteksi dini dan pengobatan hepatitis B yang terintegrasi. “Tidak ada cukup alasan bagi penderita tidak terdiagnosis dan tidak diobati. Ketika intervensi yang efektif sudah tersedia,” kata Menkes Budi saat peringatan Hari Hepatitis Sedunia 2023 pada Jumat (28/7/2023). Kemenkes berkomitmen untuk mengeliminasi hepatitis […]

1 tahun lalu

Indonesia Berhasil Jadi Juara Umum The 13th Worldskills ASEAN 2023

 Indonesia berhasil menjadi juara umum pada ajang The 13th Worldskills ASEAN 2023. Capaian itu didapat setelah delegasi Indonesia meraih 27 medali yang terdiri atas 14 medali emas, 8 perak, 3 perunggu, dan 2 medallion. “Alhamdulillah tim dari Indonesia berhasil menjadi juara umum The 13th Worldskills ASEAN di negara Singapura,” kata Wakil Menteri Ketenagakerjaan (Wamenaker), Afriansyah Noor, […]