Redaksi+

Timeline Redaksi+

pembangunan IKN
1 tahun lalu

Kadin Balikpapan: Pembangunan IKN dan PSN Bikin Ekonomi Kaltim Melaju

Selain pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara, adanya proyek strategis nasional (PSN) lainnya akan memperlaju pertumbuhan ekonomi Kaltim di masa mendatang.   Ketua Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) Balikpapan Yaser Arafat mengungkapkan optimisme itu. Kata dia, proyek Pipa Gas Senipah – Balikpapan adalah satu contoh. “Yang pasti pembangunan proyek strategis nasional ini akan berimbas […]

rumah tapak jabatan menteri
1 tahun lalu

Rumah Jabatan Menteri di IKN Nusantara Rampung Tahun Depan

Para menteri kabinet Jokowi akan segera tinggal di Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara secepatnya. Sebab, rumah tapak jabatan menteri (RTJM) disebut akan rampung pertengahan 2024. “Insya Allah di pertengahan tahun depan seluruhnya sudah bisa dimanfaatkan,” kata Direktur Jenderal Perumahan, Direktorat Jenderal Perumahan Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Iwan Suprijanto di Jakarta, Jumat (25/8/2023). […]

dermaga logistik IKN nusantara
1 tahun lalu

Hampir Rampung, Dermaga Logistik IKN Nusantara Beroperasi September

Pembangunan fisik dermaga logistik Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara sudah mencapai 92 persen. Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Satgas Pelaksanaan Pembangunan Infrastruktur Ibu Kota Negara (IKN) menargetkan dermaga ini akan beroperasi September mendatang. “Realisasi fisik pembangunan dermaga logistik IKN sejauh ini sudah mencapai 92 persen dan ditargetkan beroperasi pada September 2023,” ujar […]

korupsi KPK
1 tahun lalu

KPK: Korupsi Sektor Keluarga Capai 1.515 Kasus

Terhitung sejak Desember 2022, KPK RI mencatat kasus korupsi sektor keluarga mencapai 1.515 orang. Sebuah upaya dilakukan KPK guna menekan angka tersebut. Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Republik Indonesia (RI) menggelar Bimbingan Teknis (Bimtek) Keluarga Berintegritas di Swiss Bell Hotel, Rabu 23 Agustus 2023. Bersama Pemkot Samarinda, langkah progresif ini digelar dalam upaya pencegahan korupsi di […]

Kaltim Expo 2023
1 tahun lalu

Lima Hari, Transaksi Kaltim Expo 2023 Tembus 10 Miliar

Selama lima hari gelaran Kaltim Expo 2023 terhitung 18 hingga 22 Agustus, transaksi dan perputaran uang di gelaran itu mencapai Rp 10 miliar. Gubernur Kaltim melalui Sekretaris Daerah Sri Wahyuni resmi menutup acara di Convention Hall Sempaja Samarinda itu pada Selasa 22 Agustus 2023. Sehubungan dengan itu, Pemprov Kaltim mengapresiasi antusiasme pengunjung dan partisipasi peserta […]

BPR Samarinda
1 tahun lalu

Menjadi Perbankan Profesional, BPR Ganti Nama Jadi Bank Samarinda

Pemerintah Kota Samarinda mengubah status Bank Perekonomian Rakyat (BPR) Kota Samarinda dari Perusahaan Daerah (PD) menjadi PT Perseroda atau Bank Samarinda. Wali Kota Samarinda Andi Harun bersama dengan Sekretaris Daerah Kota Samarinda Hero Mardanus Setyawan, dan Asisten menghadiri Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) PT Bank Perekonomian Rakyat (BPR) Kota Samarinda serta penandatanganan akta perubahan yang […]

pasang air laut
1 tahun lalu

Pasang Air Laut sampai 2,7 Meter, Masyarakat Pesisir Kaltim Diminta Siaga

Badan Metereologi Klimatologi Geofisika (BMKG) Stasiun Balikpapan mengeluarkan prakiraan pasang air laut setinggi 2,7 meter. Oleh karena itu, masyarakat di kawasan pesisir diimbau tetap waspada. Termasuk Masyarakat yang memiliki usaha di kawasan pesisir karena dampak pasang air laut bisa mengganggu aktivitas. “Berdasarkan prakiraan pasang surut periode 21-31 Agustus 2023, sejumlah perairan di Kaltim akan mengalami […]

e-commerce
1 tahun lalu

Jual Beli Produk Luar di e-Commerce Akan Diatur Pemerintah

Pemerintah akan mengatur produk luar yang masuk ke Indonesia melalui transaksi di e-commerce. Langkah ini perlu dilakukan untuk melindungi para pelaku usaha di Indonesia, khususnya usaha mikro kecil dan menengah (UMKM). “Kalau (menjual produk asing) melalui mekanisme impor biasa tentu tidak masalah. Persoalan ini kan mereka masuk melalui e-commerce atau yang disebut social commerce yang […]

1 tahun lalu

Pakai QRIS BIsa Tarik Tunai, Transfer dan Setor Tunai

Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS) sudah bisa melakukan tarik tunai, transfer dan setor tunai. Ketiga fitur baru itu secara resmi diluncurkan Bank Indonesia. Gubernur Bank Indonesia, Perry Warjiyo menyampaikan, QRIS Tuntas bertujuan untuk mendorong inklusi melalui perluasan akses pembayaran digital kepada seluruh lapisan masyarakat, khususnya masyarakat kecil, dengan jangkauan ke seluruh wilayah Indonesia, termasuk […]

1 tahun lalu

Faisal: ASN Harus Punya dan Menerapkan Pola Pikir Digital

Di era digital saat ini, aparatur sipil negara (ASN) dituntut memiliki pola pikir digital. Sebab seluruh tatanan dan pekerjaan birokrasi sudah beralih ke digital based. Hal tersebut disampaikan Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Provinsi Kalimantan Timur, Muhammad Faisal saat menjadi narasumber pengenalan konsep digital mindset bagi ASN di Kaltim, Senin (21/08/2023). “Era digital saat […]