UMKM Berpenghasilan Rp 800 Ribu Per Hari Dilarang Pakai Gas Melon
Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Bidang Perdagangan Dalam Negeri Disperindagkop Kota Samarina, Eka Agustina menyebut pihaknya saat ini tengah fokus memperbaiki sistem distribusi gas LPG 3 kilogram. Komitmen serius Pemkot Samarinda untuk memastikan penyaluran gas elpiji bersubsidi disebutnya telah menjadi perhatian serius sejak beberapa waktu terakhir. Setidaknya sebanyak 18.653 kartu kendali pembelian gas elpiji 3 kg […]