Ketua DPRD Kutai Timur Joni: Proyek Berjalan Tanpa HPS
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kutai Timur Joni menyoroti proyek-proyek yang sudah berjalan tanpa adanya Harga Perkiraan Sendiri (HPS) dari pemerintah. Hal tersebut disampaikan Ketua DPRD Kutim Joni di kantor DPRD Kutim, usai mengikuti pengarahan dari KPK, Rabu (15/11/2023). Joni menjelaskan bahwa sisi pengawasan sudah berjalan, namun terkendala dengan Harga Perkiraan Sendiri (HPS) yang belum […]