Ekonomi Kreatif

HETIFAH
1 tahun lalu

Pelesat Ekonomi Kaltim Masa Depan: Parekraf dan SDM Unggul

Ekonomi Kaltim yang bergantung pada eksploitasi sumber daya alam seperti tambang, migas, harus mengembangkan sektor alternatif. Pariwisata dan ekonomi kreatif (parekrfaf) adalah dua sektor solusi yang harus mendapat perhatian. Anggota DPR RI Dapil Kaltim, Hetifah Sjaifudian, menyampaikan hal tersebut usai upacara peringatan HUT Ke-66 Pemprov Kaltim di Kompleks GOR Kadrie Oening Sempaja, Senin, 9 Januari […]

Dibuka Pemprov, Gekrafs Corner Gelar Produk Ekonomi Kreatif Kaltim yang Spektakuler
2 tahun lalu

Dibuka Pemprov, Gekrafs Corner Gelar Produk Ekonomi Kreatif Kaltim yang Spektakuler

Gerakan Ekonomi Kreatif Nasional (Gekrafs) Corner di City Centrum Hotel Mercure Samarinda secara resmi dibuka Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kaltim yang diwakili Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Muhammad Faisal, Jumat (16/9/2022). Faisal menerangkan, kegiatan tiga hari hingga Ahad (18/9/2022) ini menghadirkan produk-produk Baca Juga:Universitas Mulawarman dan Mesra Grup Kolaborasi Kembangkan Eduwisata IKN Nusantara Kaltim yang […]